puisi untuk ibu
Aku ingin berikan kejutan kepada Ibu Tetapi aku tidak punya uang
Aku ingin Ibu bahagia di Hari Ibu ini Karema dari dulu Ibu tidak
bahagia karenaku Ibu jika aku punya salah Maafkan Aku Ibuku sayang Aku
berjanji tidak akan nakal Apakah karena kenakalanku Ibu jadi sedih? Iya,
kata dalam hatiku Ibu pasti sedih karena kenakalanku […]
IBU
Ibu cintamu, yaitu sinar yang menerangi tiap tiap kegelapan didunia ini
kehadiranmu , demekian bernilai berarti serta ber makna tiada hari yang
ku jalani tanpa sedetik lalu mengigat mu pengorbanan mu tidak cape
mengurusku ibu kau telah menghiasi kehdupan ku di dunia dengan seyum
manis mu yang menguatkan batinku terimakasih ibu …
IBU KAU SEGALANYA BAGIKU
Ibu kau segalanya bagiku , di saat aku terjatuh kau selalu memberi semangat kepadaku , dan disaat dunia ini menjauh dariku kau selalu ada untuk ku,,,
Ibu kehadiranmu selalu membawakan embun sebagai penyejuk di dalam kehidupanku , kau bagaikan pelita di dalam hidupku ,,,
Ibu saat ini aku kangen sekali akan semua yang telah ibu lakukan untukku ,,,,
Aku sayang ibu....
oleh NUR AINI AZIZAH
Tidak ada komentar:
Posting Komentar